Featured Post

Kisah Lengkap Nabi Yusuf ‘Alaihissalam

Gambar
Yusuf ‘Alaihissalam Bermimpi Pada suatu malam ketika Yusuf masih kecil, ia bermimpi dengan mimpi yang menakjubkan. Ia bermimpi melihat sebelas bintang, matahari, dan bulan bersujud kepadanya. Ketika ia bangun, maka ia langsung mendatangi ayahnya, Nabi Ya’qub ‘alaihissalam menceritakan mimpinya itu. Ayahnya pun langsung memahami takwilnya, dan bahwa akan terjadi pada anaknya suatu urusan yang besar. Maka ayahnya segera mengingatkan Yusuf agar tidak menceritakan mimpinya itu kepada saudara-saudaranya yang nantinya setan akan merusak hubungan mereka dan berhasad kepadanya atas pemberian Allah itu. Yusuf pun menaati saran ayahnya. Saudara-saudara Yusuf Berniat Buruk Kepada Yusuf Nabi Ya’qub ‘alaihissalam sangat sayang kepada Yusuf sehingga membuat saudara-saudaranya merasa iri dengannya. Mereka pun berkumpul untuk membuat makar kepadanya agar Yusuf dijauhkan dari ayahnya dan kasih sayang itu beralih kepada mereka. Salah seorang di antara mereka mengusulkan untuk membunuh Yusuf atau membuan

Jika Cinta Dan Sayang Nikahi • Fatwa NU

Dawuh Romo Kyai Idris Marzuqi yang sempat diabadikan dalam kitab Tafsir Jalalain milik Kyai Hizbulloh Haq Alfaulani. .
.
"Usaha ---> Nikah, kenek (Boleh)
Nikah ----> Usaha, kenging (Boleh)". .
.
"Senengo wong sing mungkin ko' Rabi, Ojo wong sing ora mungkin kok rabi. Terus Lamaren ! (Senangilah / Cintailah orang yg mungkin kau nikahi, jangan orang yang tidak mungkin kau nikahi, Terus Lamarlah !)".
.
. "Termasuk tanggung jawab wong tuo, golek ake bojo anak" (Termasuk tanggung jawab orang tua, mencarikan suami anak)". "Kalau sudah cinta dan sayang, langsung lamar ! tidak usah istikharah !". .
.
"Kadang2, wong lanang durung kawin, wedi arep kawin, Budalne ae! - Tawakkal iku bekale ilmu lan akhlaq masio gak duwe duit - Pirang2 wong sakdurunge duwe bojo mlarat, tapi bar e sugeh sebabe " " (Kadang2, para lelaki yang belum menikah, takut akan nikah ! Nikahlah! - Tawakkal dengan bekal ilmu dan akhlaq walaupun tidak punya uang! - Banyak orang yg sebelum menikah miskin, tapi setelah menikah menjadi sebabnya kaya!) "
.
.
.
Teruntuk Beliau, serta seluruh Masyayikh Lirboyo, lahumul Faatihah... .

#nahdlatululama #nuonline #nuonline_id #nikah

Komentar

Visitor

Online

Related Post